Perlindungan produk
Kami dapat membantu Anda menemukan solusi terbaik sesuai dengan kebutuhan Anda.
LIHAT PRODUKTidak ada pengobatan untuk alergi lateks Tipe I Meskipun beralih ke lingkungan non-lateks merupakan ide yang baik untuk meniadakan risiko respons merugikan dan meminimalkan sensitivitas, terdapat peningkatan laporan jumlah kasus petugas kesehatan yang terserang alergi kimiawi Tipe IV setelah beralih. Memahami perbedaan antara penyebab dan gejala alergi lateks dan kimiawi penting dilakukan agar Anda dapat mengambil keputusan yang tepat untuk diri Anda dan rumah sakit.
Secara umum, alergi adalah meningkatnya sensitivitas terhadap zat asing (yang dinamakan alergen) yang menyebabkan sistem pertahanan tubuh (sistem imun) bereaksi berlebihan saat membela diri. Biasanya sistem imun hanya bereaksi terhadap zat berbahaya, seperti bakteri, menyerang tubuh. Bagi orang yang menderita alergi, sistem imun bekerja berlebihan dan bereaksi bahkan saat terdapat zat kimia yang relatif tidak berbahaya dalam sarung tangan. Tingkat keparahan reaksi alergi dapat bervariasi mulai dari ketidaknyamanan ringan hingga situasi mengancam jiwa seperti respons anafilaksis.
Reaksi terhadap alergi dapat timbul dalam bentuk iritasi atau sensitisasi.
Kami dapat membantu Anda menemukan solusi terbaik sesuai dengan kebutuhan Anda.
LIHAT PRODUKREFERENSI
1. Geier J, Lessmann H, Mahler V, Pohrt U, Uter W and Schnuch A. Occupational contact allergy caused by rubber gloves – nothing has changed. Contact Dermatitis, 67, 149–156
2. Cao L., Taylor J, Sood A, Murray D, Siegel P. Allergic Contact Dermatitis to Synthetic Rubber Gloves. Changing Trends in Patch Test Reactions to Accelerators. Arch Dermatol, Vol. 146 (NO.9), 2010.
3. Ponten A, Hamnerius N, Bruze M, Hansson C, Persson C, Svedman C, Andersson K and Bergendorff O. Occupational allergic contact dermatitis caused by sterile non-latex protective gloves: clinical investigation and chemical analyses. Contact Dermatitis, 68, 103-110
4. Kiellen MB. 2010. Handeksem av latexfria handskar (Hand eczema from latex-free gloves). Uppdukat. 2:30-31.
5. Rose RF, Lyons P, Horne H, Wilkinson SM. 2009. A review of the materials and allergens in protective gloves. Contact Dermatitis. 61:129-137.
6. Compared to Ansell's general thickness neoprene gloves.
7 - 12. References available upon request